Produk Berjangka Mudhorobah

Produk Simpanan  Berjangka adalah simpanan berjangka waktu tertentu dengan prinsip Mudharabah Al-Mutlaqah dengan simpanan jumlah tetap

Manfaat
•    Dapat memilih sendiri jangka waktu sesuai keinginan
•    Bagi hasil yang kompetitif
•    Penyimpan boleh memiliki simpanan lebih dari 1 (satu) bilyet
•    Tidak dikenakan biaya administrasi bulanan
•    Ada fasilitas perpanjangan otomatis dengan kata lain ARO (automatic roll over)
•    Dapat digunakan sebagai jaminan pembiayaan

Persyaratan
•    Produk Tabungan ini ditujukan kepada perseorangan Anggota, Koperasi atau anggota koperasi lain
•    Pemohon mengisi dan mendatangani formulir permohonan pembukaan rekening Simpanan Berjangka Mudharabah
•    Pemohon membawa dan menyerahkan KTP

    Biaya
•    Nominal penempatan minimum    Rp. 1.000.000,-
•    Materai                 Rp.       10.000,-
•    Biaya administrasi bilyet        Rp.         2.000,-